LV x TM Knot bag charm menampilkan motif Monogram Multicolor yang cerah dan ceria hasil kolaborasi Rumah Mode dengan Takashi Murakami. Monogram dengan sentuhan warna-warni khas seniman Jepang menghiasi rantai kulit yang dilengkapi emblem LV Initials. Memadukan gaya dan fungsi, bag charm edisi terbatas ini juga dapat digunakan sebagai strap ponsel.
Multicolor
Monogram Multicolor leather
Hardware berwarna gold
Detail signature
Louis Vuitton Paris signature tether tab
Tutup pengait ganda dengan tulisan Louis Vuitton
Fungsi ganda sebagai bag charm dan tali ponsel
Temukan produk ini di butik bersama client advisor.